DEPARTEMEN SEJARAH  

F A K U L T A S  I L M U  S O S I A L

Pengumuman

Pengumuman terbaru Departemen Sejarah

Akreditasi

Akreditasi Prodi Pendidikan Sejarah dan Ilmu Sejarah 

Tracer Study

Sistem pelacakan alumni Fakulas Ilmu Sosial

DATA DEPARTEMEN SEJARAH

Program Studi

Mahasiswa Aktif 2023

Mahasiswa Berprestasi

Jumlah Dosen

Scopus 3 Tahun Terakhir

Penelitian 3 Tahun Terakhir

BERITA

Bekali Mahasiswa tentang Kewirausahaan, Departemen Sejarah Gelar Kegiatan Praktisi Mengajar

Pada tanggal 17-18 April 2024, Departemen Sejarah FIS UM menyelenggarakan kegiatan Praktisi Mengajar di Aula HOS Tjokroaminoto dan Ki Hajar Dewantara. Pada kegiatan ini, mahasiswa Prodi S1 Pendidikan Sejarah Offering A, B, C, dan D belajar mengenai pengelolaan jasa...

Mahasiswa Departemen Sejarah Angkatan 2020 berhasil lulus dengan recognisi perlombaan dan meraih juara 2 (medali perak) dalam ajang internasional

Di setiap perguruan tinggi syarat kelulusan yang harus dilaksanakan oleh para mahasiswa yakni menulis tugas akhir berupa skripsi. Namun, dengan pesatnya perkembangan di perguruan tinggi memberikan penawaran bagi para mahasiswa untuk memperoleh gelar tanpa harus...

“Dialektika Hegel Kekhalifahan Umayyah Sebagai Pencegah Radikalisasi”Antarkan Muhammad Hanif Ramadhani lulus dengan jalur artikel rekognisi

Ujian akhir merupakan suatu kewajiban yang harus di emban oleh masing-masing mahasiswa dalam penyelesaian studi mereka. Penyelesaian tersebut dilakukan dalam bentuk skripsi bagi S1, Tesis bagi S2 dan Disertasi bagi S3. Skripsi memiliki template atau teknik...

Mahasiswa Departemen Sejarah Angkatan 2020 berhasil lulus dengan jalur rekognisi publikasi artikel ilmiah

Ditengah arus perkembangan perguruan tinggi yang semakin modern,terdapat perguruan tinggi yang menawarkan untuk memperoleh gelar sarjana tanpa menyelesaikan skripsi. Universitas Negeri Malang memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk mengejar gelar sarjana tanpa...

Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Malang Gelar Kuliah Tamu Bersama Dosen dari Universiti Brunei Darussalam

Departemen Sejarah, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Negeri Malang (UM) menggelar kolaborasi yang konstruktif dengan mengadakan kuliah tamu (guest lecture) pada Jumat, 19/4/2024. Kuliah tamu ini dilaksanakan secara daring (online guest lecture) dengan diikuti...

PENGUMUMAN

HMD Sejarah “Jas Merah” UM selenggarakan LKMO 2024

HMD SEJARAH “JAS MERAH” UM melakukan LKMO 2024 untuk pengurus HMD dan mahasiswa baru Departemen Sejarah tanggal 30-31 Maret 2024 – Himpunan Mahasiswa Departemen Sejarah atau yang dikenal dengan HMD Sejarah melakukan kegiatan Latihan Kepemimpinan dan Managemen...

KEGIATAN

Orientasi Mahasiswa Baru, HMD Sejarah Semarakkan Abhiseka 2023

Abhiseka merupakan kegiatan orientasi mahasiswa baru yang dilaksanakan secara rutin setiap tahun yang diadakan oleh HMD Sejarah Universitas Negeri Malang. kegiatan ini berlangsung secara luring pada 6-7 Oktober 2023 di Aula HOS cokroaminoto Fakultas Ilmu Sosial...

Kerjasama

Sebagai jurusan yang berkualitas, penyelenggaraan kerjasama dengan institusi mitra baik di dalam maupun di luar negeri merupakan salah satu kunci kesuksesan dalam upaya untuk terus meningkatkan kualitas pendidikan yang diselenggarakan di Jurusan Sejarah FIS UM serta mendukung peningkatan kualitas sarana dan prasarana yang dibutuhkan oleh seluruh civitas akademika Jurusan Sejara FIS UM.

SURVEY PENGGUNA LULUSAN

dimohan bagi pengguna lulusan dari departemen kami untuk mengisi formulir angket di sini

Informasi Universitas Negeri Malang

Phone

0821-3101-3060

Location

Jl. Semarang No.5 Malang City, East Java 65145

Email

sejarah.fis@um.ac.id

Work Days

Monday-Friday
7am – 4pm

Contact Us

5 + 1 =

Need Help? Chat with us